Latihan Soal pppk SD Bagian 4 terbaru
Halo sahabat Pejuang NI PPPK. Pada postingan ini guru-id akan berbagi Bagian keempat Lanjutan Soal Kompetensi Teknis PPPK 2021 dilengkapi kunci jawaban beserta pembahasannya. Sebagaimana kita ketahui bersama, Seleksi kompetensi PPPK Honorer 2021 menggunakan Computer assisted test (CAT) dan wawancara berbasis komputer.
Pada seleksi kompetensi PPPK tahap 2 menggunakan CAT, setiap peserta bakal diberi 100 soal Kompetensi Teknis, 25 soal kompetensi manajerial dan 20 soal soal kompetensi sosio kultural. Sedangkan tes wawancara 10 soal berbasis komputer.
Dengan alokasi waktu 120 menit untuk kompetensi teknis, 40 menit kompetensi manajerial dan kompetensi sosio kultural dan 10 menit wawancara berbasis komputer.
FR Soal Teknis Bagian 4
Bahan soal kami dapatkan dari FR soal PPPK tahap 1. Bila ada kekurangan kami mohon maaf yang sebesar besarnya.
Disclaimer : Soal yang ada disini adalah soal pengembangan kompetensi teknis yang telah di ceritakan dari teman teman peserta dan bukan soal Asli.
1. Alasan mengapa bintang emas dijadikan lambang sila ke I Pancasila adalah...
a. Bintang emas melambangkan 5 agama yang hidup dan tumbuh berkembang di indonesiab. Bintang emas menggambarkan 5 agama cerminan kehidupan bangsa yang saling menghargai.
c. Bintang emas menggambarkan cahaya dari Tuhan untuk semua manusia
d. Bintang emas adalah simbol keagamaan yang merupakan identitas bangsa indonesia
e. Bintang emas adalah simbol negara indonesia melindungi kebebasan dalam beragama
2. Bintang emas dengan latar belakang warna hitam merupakan simbol Pancasila sila ke ...
a. Ib. II
c. III
d. IV
e. V
3. Arti rantai pada lambang sila ke II Pancasila adalah...
A. Rantai melambangkan keterikatan yang kokoh antar warga negaraB. Rantai melambangkan pria dan wanita yang saling terikat dan berhubungan timbal balik.
C. Rantai yang kokoh adalah wujud bersatunya indonesia dalam bingkai persatuan Indonesia
D. Rantai melambangkan berputarnya keadilan dari rakyat oleh rakyat dan untuk rakyat
E. Rantai adalah wujud hukum yang harus dipatuhi setiap warga negara untuk menciptakan keadilan yang hakiki
4. Rantai emas adalah lambang Pancasila sila ke ...
a. Ib. II
c. III
d. IV
e. V
5. Pohon beringin memiliki sulur yang banyak yang menggantung di ranting rantingnya. Hal ini pada lambang sila ke III Pancasila memiliki maksud
A. sulur-sulur pada pohon beringin melambangkan suku, keturunan, dan agama yang berbeda-beda di Indonesia. Meski berbeda-beda, mereka tetap bersatu sebagai bangsa Indonesia di bawah lambang PancasilaB. sulur-sulur pada pohon beringin melambangkan tempat bergantungnya semua perbedaan
C. sulur-sulur pada pohon beringin melambangkan beringin memiliki keteduhan untuk menjaga bangsa indonesia dalam bingkai persatuan indonesia
D. sulur-sulur pada pohon beringin melambangkan keragaman pendapat yang tepat dimusyawarhkan untuk mencapai persatuan indonesia
E. sulur-sulur pada pohon beringin melambangkan indonesia memiliki ketekatan bulat untuk mempertahankan marwah persatuan indonesia
6. Pohon beringin adalah lambang Pancasila sila ke ...
A. IB. II
C. III
D. IV
E. V
7. Alasan mengapa kepala banteng dijadikan lambang sila ke IV Pancasila adalah
A. Banteng diartikan sebagai hewan sosial yang suka berkumpul dan bergerombol. Yang menggambarkan budaya bangsa Indonesia yang senang berkumpul, berdiskusi, dan bermufakat.B. Banteng diartikan sebagai hewan kuat yang tahan terhadap serangan apapun, itu semua melambangkan jiwa bangsa indonesia yang semakin kuat dengan ciri kas demokrasi
C. Banteng diartikan sebagai hewan hewan berbudaya yang senantiasa melakukan musyawarah untuk menentukan pembagian kawasan.
D. Banteng diartikan sebagai hewan hewan berbudaya suka bergerombol agar lebih kuat melambangkan indonesia yang suka mementingkan persatuan indonesia
E. Banteng diartikan sebagai hewan hewan yang kuat mencerminkan bangsa indonesia yang tegar dan kuat meskipun diterpa rintangan apapun
8. Kepala banteng adalah lambang Pancasila sila ke ...
A. IB. II
C. III
D. IV
E. V
9. Padi pada lambang sila ke V Pancasila melambangkan
A. KemakmuranB. Pangan
C. Sandang
D. Keadilan
E. Keadilan hukum
10. Padi dan Kapas adalah lambang Pancasila sila ke ...
A. IB. II
C. III
D. IV
E. V
11. Orang tua Mita memiliki pembantu, tetapi oleh orangtuanya , Mita juga diberi tugas merawat tanaman hias diteras rumah. Ilustrasi diatas termasuk...
a. Hak anak dirumahb. Kewajiban anak dirumah
c. Hak anak di masyarakat
d. Kewajiban di masyarakat
e. Hak dan kewajiban di sekolah
12. Yang merupakan hak warga negara untuk mendapatkan pendidikan pada pancasila adalah ...
A. pasal 27 ayat 1B. pasal 27 ayat 2
C. pasal 29 ayat 2
D. pasal 27 ayat 2
E. pasal 31 ayat 1
13. Sifat cermin cembung adalah ....
a. Maya , tegak, diperbesarb. Maya, tegak, diperkecil
c. Nyata tegak diperbesar
d. Nyata , tegak, diperkecil
e. Nyata, terbalik , diperkecil
14. Cara kerja cermin yang digunakan pada spion kendaraan adalah....
a. Cahaya => benda =>cermin cembung(spion) =>bayangan => kornea mata => pupil => lensa => retina => syaraf otak => benda terlihat tegak diperkecil.b. Cahaya => benda =>cermin cekung(spion) =>bayangan => kornea mata => pupil => lensa => retina => syaraf otak => benda terlihat tegak diperkecil.
c. Cahaya => benda =>cermin cekung(spion) =>bayangan => kornea mata => pupil => lensa => retina => syaraf otak => benda terlihat tegak diperbesar
d. Cahaya => benda =>cermin cembung(spion) =>bayangan => retina => pupil => lensa => kornea => syaraf otak => benda terlihat tegak diperkecil.
e. Cahaya => benda =>cermin cembung(spion) =>bayangan => pupil => retina => lensa => kornea => syaraf otak => benda terlihat tegak diperkecil.
15. Kaca spion berfungsi untuk membantu melihat benda benda dibelakang kendaraan, agar pengemudi aman dalam mengemudi. Prinsip kerja kaca spion adalah....
a. Menggunakan cermin cembung agar hasil bayangannya tegak dan bisa lebih besar sehingga menjangkau benda benda disekitarnyab. Menggunakan cermin cekung agar hasil bayangannya tegak dan diperkecil sehingga menjangkau benda benda disekitarnya
c. Menggunakan cermin cembung agar hasil bayangannya tegak dan diperkecil sehingga menjangkau benda benda disekitarnya
d. Menggunakan cermin cekung agar hasil bayangannya tegak dan diperbesar sehingga menjangkau benda benda disekitarnya
e. Menggunakan lensa cembung agar hasil bayangannya tegak dan diperbesarl sehingga menjangkau benda benda disekitarnya
16. Alat yang memiliki prinsip kerja sama dengan prinsip kerja kaca spion adalah...
A. Cermin tikunganB. Reflektor lampu senter.
C. Antena parabola.
D. kompor tenaga surya.
E. Reflektor lampu mobil
17. Prinsip kerja reflektor lampu adalah....
a. Menggunakan cermin cekung, lampunya diletakkan pada fokus cermin sehingga cahaya yang dipantulkan sejajar.b. Menggunakan cermin cekung, lampunya diletakkan pada jari jari kelengkungan cermin sehingga cahaya yang dipantulkan sejajar.
c. Menggunakan cermin cekung, lampunya diletakkan pada jari jari kelengkungan cermin sehingga cahaya yang dipantulkan menyebar
d. Menggunakan cermin cekung, lampunya diletakkan pada fokus cermin sehingga cahaya yang dipantulkan menyebar.
e. Menggunakan cermin cekung, lampunya diletakkan pada fokus cermin sehingga cahaya yang dipantulkan mengecil
18. Sebuah benda setinggi 1 cm di depan cermin cekung dengan fokus 2 cm. Jika benda berada pada jarak 4 cm di depan cermin, tentukanlah sifat bayangan yang dihasilkan!
a. Nyata , terbalik, diperbesarb. Nyata terbalik diperkecil
c. Maya , tegak diperbesar
d. Maya, tegak , diperkecil
e. Nyata, terbalik, sama
19. Tujuan Negara terdapat pada pembukaan UUD 1945 Alenia...
A. IB. II
C. III
D. IV
E. V
20. Implikasi teori edgar dale pada pembelajaran untuk meningkatkan hasil pembelajaran pada KD: Proklamasi Kemerdekaan adalah...
A. menggunakan media pembelajaran yang bervariasiB. mengkombinasikan pembelajaran yang memfasilitasi gaya belajar auditori dan visual.
C. menggunakan variasi metode pembelajaran dengan diskusi dan berbagi
D. melatih peserta didik untuk presentasi agar peserta didik terampil dalam penyajian
E. belajar dengan menggunakan bermain peran
21. Beno berangkat dari kota A ke kota B dengan kecepatan 40 Km/jam. Hilman berangkat dari kota A ke kota B dengan kecepatan 50 Km/jam pada pukul 08.00. jika beno ingin berpapasan dengan hilman pada jarak 56 km dari kota A maka beno harus berangkat pada pukul...
A. 07. 42B. 07.43
C. 07.44
D. 07.45
E. 07.50
22. Surya berangkat dari kota A ke kota B dengan kecepatan 40 Km/jam. Dedi berangat dari kota B ke kota A dengan kecepatan 50 Km/jam pada pukul 08.00. jika Surya ingin berpapasan dengan Dedi pada jarak 56 km dari kota A jika jarak A ke B adalah 106 Km maka surya harus berangkat pada pukul..
A. 07.36B. 07.38
C. 07.44
D. 07.45
E. 07.50
23. Paman baru saja selesai membersihkan halaman depan. Di ruang tamu dilihatnya Adi dan Beni sedang belajar. Paman menyapa mereka dengan ramah. Paman lalu masuk lewat pintu depan. Paragraf diatas adalah jenis paragraf....
A. NasarsiB. Deskripsi
C. Argumentasi
D. Eksposisi
E. persuasi
24. Buah pepaya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Buah pepaya mengandung papain dan serat yang dapat membantu mengatasi gangguan pencernaan. Kandungan vitamin C dalam buah pepaya dapat memperbaiki sistem imunitas tubuh. Sementara itu, biji pepaya juga mengandung flavanoid untuk menjaga kesehatan ginjal.
A. NasarsiB. Deskripsi
C. Argumentasi
D. Eksposisi
E. persuasi
25. Perpustakaan merupakan sumber belajar yang menyediakan berbagai bacaan. Bacaan tersebut misalnya buku, kamus, majalah, dan tabloid. Di perpustakaan, kita dapat membaca bacaan tersebut sepuasnya. Kita pun dapat meminjamnya untuk dibaca di rumah. Dengan banyak membaca, tentunya kita akan memperoleh banyak pengetahuan. Jadi, seharusnya kita memanfaatkan perpustakaan sebagai sumber belajar semaksimal mungkin
A. NasarsiB. Deskripsi
C. Argumentasi
D. Eksposisi
26. Tumbuhan kaktus memiliki ciri khusus pada daun, batang, dan akarnya. Daunnya berbentuk duri. Batangnya tebal berlapis lilin. Akarnya tumbuh memanjang dan berserabut serabut. Paragraf di atas termasuk paragraf...
A. NasarsiB. Deskripsi
C. Argumentasi
D. Eksposisi
E. persuasi
27. Kerukunan warga sekolah harus dipupuk agar tercipta suasana belajar yang nyaman dan menyenangkan. Dalam hal ini, partisipasi seluruh warga sekolah sangat diharapkan. Upaya menjalin kerukunan tersebut harus dilakukan di setiap bentuk kegiatan. Sikap saling menghargai antar warga sekolah merupakan kunci utama. Paragraf diatas termasuk...
A. NarasiB. Deskripsi
C. Argumentasi
D. Eksposisi
E. Persuasi
🟥 NOTE : UNTUK PDF SOAL YANG DILENGKAPI KUNCI JAWABAN BESERTA PEMBAHASAN SILAHKAN WA KE 085273216532