soal PAS PKN kelas 7 semester 1 k13 dan kunci jawaban 2021/2022

Daftar Isi

Salam Hangat sobat Guru-id, salah satu bentuk kegiatan rutin Evaluasi terhadap peserta didik adalah melakukan penilaian Kognitif. Asesmen Ini dilakukan dalam bentuk tertulis, misalnya Penilaian Akhir Semester Atau PAS. Nah Mendekati hari Penyelenggaraan Penilaian Akhir Semester (PAS) Ganjil Tahun Pelajaran 2021/2022, maka pada postingan kali ini guru-id akan membagikan kumpulan soal-soal kelas VII untuk latihan UAS atau PAS MAPEL PPPKN dilengkapi dengan kunci jawaban dan pembahasannya. Selanjutnya, Tautan soal ada pada akhir postingan.

Pengantar Tentang Mata Pelajaran PPKN

Sahabat edukasi, dikutip dari modul PPKN, Tujuan mata pelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) yang berisikan keseluruhan dimensi (1) sikap kewarganegaraan termasuk keteguhan, komitmen dan tanggung jawab kewarganegaraan (civic confidence, civic committment, and civic responsibility); (2) pengetahuan kewarganegaraan; (3) keterampilan kewarganegaraan termasuk kecakapan dan partisipasi kewarganegaraan (civic competence and civic responsibility) sehingga peserta didik mampu:

1. menampilkan karakter yang mencerminkan penghayatan, pemahaman,dan pengamalan nilai dan moral Pancasila secara personal dan sosial;

2. memiliki komitmen konstitusional yang ditopang oleh sikap positif dan pemahaman utuh tentang Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945;

3. berpikir secara kritis, rasional, dan kreatif serta memiliki semangat kebangsaan serta cinta tanah air yang dijiwai oleh nilai-nilai Pancasila, Undang Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, semangat Bhinneka Tunggal Ika, dan komitmen Negara Kesatuan Republik Indonesia, dan

4. berpartisipasi secara aktif, cerdas, dan bertanggung jawab sebagai anggota masyarakat, tunas bangsa, dan warga negara sesuai dengan harkat dan martabatnya sebagai makhluk ciptaan Tuhan Yang Maha Esa yang hidup bersama dalam berbagai tatanan sosial budaya.

Sejalan dengan tujuan di atas, mata pelajaran PPKn mencakup ruang lingkup:

1. Pancasila sebagai dasar negara, ideologi, dan pandangan hidup bangsa

2. Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 sebagai hukum dasar tertulis yang menjadi landasan konstitusional kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

3. Bhinneka Tunggal Ika sebagai wujud filosofi kesatuan yang melandasi dan mewarnai keberagaman kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

4. Negara Kesatuan Republik Indonesia sebagai kesepakatan final bentuk Negara Republik Indonesia.

Link download Contoh Soal PAS PKN Kelas 7 Semester 1

gambar soal uas pas pkn kelas 7 semester 1

langkah selanjutnya teman-teman guru bisa mengunduh file word inspirasi butir soal ujian mata pelajaran pendidikan pancasila dan kewarganegaraan melalui tautan yang tersedia dibawah !

Soal-soal Penilaian akhir semester yang dibagikan sudah level kognitif Lots, mots dan hots. Kedepannya laman guru-id juga akan membagikan referensi soal dalam bentuk AKM. Oleh karena itu pantau terus laman ini guna mendapatkan update terbaru dari guru-id.

Oke untuk lebih jelasnya langsung saja silahkan unduh file Doc soal-soalnya melalui tombol download dibawah !




Terima kasih telah berkunjung dan membaca informasi di blog guru-id.com, Semoga bermanfaat dan memberikan tambahan wawasan. salam edukasi.